Rektor UNU NTB Lantik Badan Perwakilan Mahasiswa

Rektor UNU NTB Lantik Badan Perwakilan Mahasiswa

Mataram, LombokFokus.Com – Mahasiswa Universitas Nahdlatul Ulama Nusa Tenggara Barat mendapat energi baru dengan dilantiknya susunan pengurus Badan Pengurus Mahasiswa (BPM) Universitas Nahdlatul Ulama (UNU) NTB untuk masa bakti 2019-2020 bertempat di Aula NU NTB. Rabu (6/03)

 Pelantikan itu dihadiri oleh Rektor Universitas Nadlatul Ulama Mulianah S.Ag M.Pd, Wakil Bupati Lombok Tengah Bapak Fathul Bahri S,IP, Anggota DPRD PROVINSI Ibu Hj. Wartiah dan perwakilan POLRES Mataram Imron Rosidi.

Sabolah

Mulianah S.Ag M.Pd berharap pengurus BPM masa bakti 2019/2020 lebih aktif dan kreatif. Dan, masa bakti BPM yang singkat, hanya setahun, menjadi era produktif serta membawa kemajuan kampus. “Kami mengucapkan terima kasih atas energi positif, usaha serta partisipasi seluruh mahasiswa dalam rangkaian pelantikan BPM Universitas Nadlatul Ulama Nusa Tenggara Barat. Semoga para mahasiswa dapat mendedikasikan seluruh potensi dan memegang teguh tanggung jawab yang diberikan pihak kampus, serta senantiasa menjaga nama baik almamater di dalam maupun di luar kampus,” ungkap Rektor UNU NTB

Acara dilanjutakan dengan seminar kepemimpinan oleh Hj. Wartiah juga menyinggung masalah Pilpres, beliau menghibau pilihlah pemimpin yang tidak optimis terhadap Indonesia.

Yusril Iza Mahendra selaku Ketua Badan Perwakilan Mahasiswa mengungkapkan bahwa Ia akan berjuang demi kebesaran kampua Nahdlatul Ulama juga demi kebesaran Nahdlatul Ulama melalui Badan Perwakilan Mahasiswa.
(JN)

www.lombokfokus.com

Facebook

Sabolah
READ  PMII Diambang Fitnah,Namun Takkan Goyah
Sabolah

Tinggalkan Balasan

Subscribe for notification